Kelas Reguler

Sekolah reguler atau half day school merupakan kegiatan pembelajaran yang berlangsung setengah hari. Dengan demikian anak memiliki waktu untuk berinteraksi dengan keluarga dan lingkungan rumah. Waktu sekolah mulai dari pukul 08.00 – 12.00 WIB

Mengapa Pilih Na.Zi.Fa Islamic Intelligent School ?

Dalam hal ini NA.ZI.FA Islamic Intelligent School menerapkan pengembangan Multiple Intelligences (Kecerdasan Jamak) yang meliputi :

Kelas Reguler

Jadwal Belajar untuk Kelas Regular NA.ZI.FA Islamic Intelligent School

  • 07.00 - 07.30 WIB : Kedatangan, perpisahan dengan orang tua, bermain bebas
  • 07.30 - 08.00 WIB : Berbaris, greeting, asmaul husna, doa Khatam Qur'an dan bernyanyi
  • 08.00 - 08.30 WIB : Dhuha Time.
  • 08.30 - 09.30 WIB : Iqro, doa harian dan tahfizd (Bersama Wali Kelas Melalui Media TV).
  • 09.30 - 10.00 WIB : Makan.
  • 10.00 - 11.00 WIB : Belajar.
  • 11.00 - 11.30 WIB : Kreativitas.
  • 11.30 - 12.00 WIB : Persiapan Pulang.

Selamat Datang

Daftar Menjadi Siswa Baru di NA.ZI.FA Islamic Intelligent School Sekarang !!

Formulir Pendaftaran Murid Baru

Data Anak



Data Orangtua / Wali

A. Ayah
B. Ibu